Info Gaji

Gaji PT Rukun Mitra Sejati 2024 Terbaru Berdasarkan Jabatan

Irfan Romadhoni

Gaji PT Rukun Mitra Sejati 2024 Terbaru Berdasarkan Jabatan

AUKEY.ID – Berapa gaji PT Rukun Mitra Sejati 2024 adalah pertanyaan yang sedang banyak dicari oleh pemar kerja yang sedang ingin melamar kerja di perusahaan ini. Disini kami akan memberikan informasi tentang PT Rukun Mitra Sejati 2024 secara ringkas dan detail termasuk dengan gaji PT Rukun Mitra Sejati untuk karyawan berdasarkan jabatannya.

Sekilas Tentang PT Rukun Mitra Sejati

Tentang PT Rukun Mitra Sejati

PT Rukun Mitra Sejati merupakan salah satu perusahaan Distributor FMCG (Fast Moving Consumer Goods) yang sudah ada sejak tahun 2009 yang lalu. Dimana perusahaan Distributor FMCG Distributor FMCG  pertama kali didirikan di Malang.

Sebelum resmi menjadi PT Rukun Mitra Sejati, perusahaan ini sebelumnya adalah bisnis grosir Snack yang bernama BOOM Motorist. BOOM Motorist milik Bapak Lie Hendy ini dulunya hanya sebuah toko yang mendistribusikan produk makanan dam minuman untuk masyarakat yang ada di kota Malang.

Kemudian di tahun 2017, PT Rukun Mitra Sejati melakukan marger dengan Distributor FMCG asal Gorontalo milik Bapak Herry Ruslim. Dengan margernya dua Distributor FMCG membuat perusahaan ini lebih kuat dengan memiliki strategi dan inovasi yang lebih baik.

Terbukti di tahun 2024, PT Rukun Mitra Sejati telah memiliki lebih dari 80 cabang di seluruh Indonesia. Dengan perkembangan perusahaan ini yang sudah mencapai 80 cabang. Tentunya PT Rukun Mitra Sejati membuka peluang besar untuk masyarakat untuk bisa bekerja di perusahaan ini. Lalu berapa gaji PT Rukun Mitra Sejati yang diterima karyawannya?

Daftar Gaji PT Rukun Mitra Sejati 2024 Terbaru

Daftar Gaji PT Rukun Mitra Sejati 2024 Terbaru

Jika Anda telah menemukan lowongan kerja di PT Rukun Mitra Sejati melalui website lowongan kerja Aukey.id dan ingin mengetahui tentang gaji PT Rukun Mitra Sejati 2024. Maka kamu bisa simak informasi gaji PT Rukun Mitra Sejati 2024 di bawah ini!

  • Helper: Rp 2.950.000
  • Driver: Rp 3.150.000
  • Staff Gudang: Rp 3.350.000
  • Salesman: Rp 3.650.000
  • Staff Admin: Rp 3.650.000
  • Customer Service: Rp 3.650.000
  • Finance Staff: Rp 3.950.000
  • HRD Staff: Rp 3.950.000
  • Quality Control: Rp 3.950.000
  • Purchasing Staff: Rp 3.950.000
  • IT Support: Rp 4.150.000
  • Marketing Staff: Rp 4.150.000
  • Logistic Coordinator: Rp 4.650.000
  • Supervisor Sales: Rp 5.150.000
  • Kepala Gudang: Rp 5.650.000
  • Head Admin: Rp 6.150.000
  • Product Manager: Rp 6.650.000
  • Area Sales Manager: Rp 7.150.000
  • Branch Manager: Rp 8.150.000
  • Business Development Manager: Rp 8.150.000
  • Finance Manager: Rp 8.150.000
  • HR Manager: Rp 8.150.000
  • IT Manager: Rp 8.150.000
  • Operations Manager: Rp 10.150.000
  • Sales Manager: Rp 10.150.000
  • Marketing Manager: Rp 10.150.000
  • Supply Chain Manager: Rp 10.150.000
  • Regional Manager: Rp 15.150.000
  • General Manager: Rp 20.150.000
  • Director: Rp 30.150.000

Itulah tadi daftar perkiraan gaji PT Rukun Mitra Sejati terbaru 2024 yang bisa Anda dapatkan ketika berkerja di perusahaan ini.

Catatan yang perlu Anda ketahui juga bahwa informasi gaji ini bersifat perkiraan, sehingga ada kemungkinan PT Rukun Mitra Sejati juga akan memberikan gaji minimal berdasarkan umr setiap kota tempat Anda melamar kerja. Selain berdasarkan umr setiap daerah, gaji yang diterima juga bisa lebih besar tergantung dari tingkat pendidikan, pengalaman, performa kerja dan tunjangan jabatan yang dimiliki.

Fasilitas dan Tunjangan Yang Didapatkan Karyawan PT Rukun Mitra Sejati

Seperti perusahaan pada umumnya, PT Rukun Mitra Sejati juga akan memberikan fasilitas dan tunjangan kepada karyawannya, seperti :

  • Tunjangan Hari Raya (THR)
  • Tunjangan Makan
  • Tunjangan Transportasi
  • Pelatihan dan Sertifikasi
  • Program Pengembangan Karir
  • BPJS Kesehatan dan Ketenagakerjaan
  • Asuransi Kesehatan tambahan
  • Fasilitas Olahraga dan Rekreasi
  • Bonus Tahunan berdasarkan kinerja
  • Cuti Tahunan

Jadi selain mendapatkan gaji PT Rukun Mitra Sejati, karyawan di perusahaan ini juga bisa mendapatkan fasilitas dan tunjangan. Tentunya ada beberapa fasilitas dan tunjangan yang bisa didapatkan berdasarkan posisi atau jabatan karyawan di PT Rukun Mitra Sejati.

Kualifikasi Umum Pelamar Kerja di PT Rukun Mitra Sejati

Jika Anda tertarik setelah mengetahui gaji PT Rukun Mitra Sejati diatas, maka minimal Anda harus termasuk dalam kualifikasi umum yang dibutuhkan di perusahaan ini. Untuk beberapa kualifikasi umum untuk bekerja di PT Rukun Mitra Sejati adalah sebagai berikut :

  • Posisi level entry pendidikan minimal SMA atau SMK sederajat
  • Posisi staff dan manejerial pendidikan minimal D3 atau S1
  • Memiliki SIM C/A
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Mampu bekerja secara individu dan tim
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah operasional perusahaan

Selain kualifikasi umum tersebut, setiap posisi dan jabatan yang dibutuhkan PT Rukun Mitra Sejati juga akan berbeda-beda. Jadi ketika menemukan lowongan kerja di PT Rukun Mitra Sejat, kamu harus membaca dengan teliti tentang kualifikasi yang dibutuhkan di posisi tersebut.

Cara Melamar Kerja Online di PT Rukun Mitra Sejati Terbaru 2024

Untuk Anda yang ingin melamar kerja di PT Rukun Mitra Sejati, berikut ini adalah langkah-langkah melamar kerja di PT Rukun Mitra Sejati :

Cek Teresediaan Loker

Silahkan akses halaman website resmi PT Rukun Mitra Sejati di https://rms.co.id/career atau akses website lowongan kerja www.aukey.id. Setelah itu, cek ketersediaan lowongan kerja di website resmi atau di Aukey.id dengan ketikan PT Rukun Mitra Sejati di kolom pencarian. Pilih lowongan kerja dari PT Rukun Mitra Sejati untuk melihat detail lengkap tentang posisi, persyartan dan jobs desknya.

Baca Detail Lowongan Kerja

Silahkan baca dengan detail tentang posisi yang dibutuhkan, persyaratan dan jobs desk yang dibutuhkan oleh PT Rukun Mitra Sejati. Jika Anda termasuk dalam kualifikasi dan merasa bahwa Anda memenuhi persyaratan. Maka siapkan data dan dokumen dibutuhkan untuk melamar kerja di PT Rukun Mitra Sejati.

Kirim Data dan Dokumen Lamaran Kerja

Lanjut dengan mengirimkan data dan dokumen lamaran kerja ke PT Rukun Mitra Sejati sesuai dengan alamat yang tercantum dalam informasi loker di aukey.id atau di website resminya.

Tunggu Panggilan Test dan Wawancara

Terakhir Anda tinggal menunggu panggilan test dan wawancara kerja ketika lolos seleksi dari PT Rukun Mitra Sejati.

Jadi itulah tadi informasi tentang gaji PT Rukun Mitra Sejati terbaru 2024, semoga informasi ini bisa membantu Anda mendapatkan pekerjaan yang sesuai.

Baca Juga